Cara Menghapus Virus di Android

by - 22.23



  1. Menghapus aplikasi yang menurut anda rusak atau tidak bisa dibuka, atau juga aplikasi yang ketika di running akan langsung crash dan menyebabkan android menjadi nge-lag. Mungkin saja aplikasi tersebut terkena serangan virus.
  2. Cara yang ke-dua adalah meng-install aplikasi antivirus, dengan anda meng-install aplikasi antivirus maka android anda akan terasa lebih berat apalagi bagi handphone android yang memiliki RAM kecil, akan semakin berat.
  3. Jika cara pertama dan kedua tidak berhasil, cara terakhir yaitu me-reset android kepengaturan awal. Semua aplikasi ataupun semua file yang telah diperoleh akan hilang dan akan kembali ke pengaturan pabrik (seperti awal anda membeli android anda).



Sumber:

You May Also Like

0 komentar