Kutipan

by - 22.33

Pengertian

Kutipan adalah suatu kata yang mungkin semua orang belum tahu apa maksudnya. Kutipan juga merupakan suatu gagasan, ide, pendapat yang diambil dari berbagai sumber. Proses pengambilan gagasan itu disebut mengutip. Gagasan itu bisa diambil dari kamus, ensiklopedi, artikel, laporan, buku, majalah, internet, dan lain sebagainya.


Cara Membuat Kutipan

Untuk mempermudah dalam menulis karya tulis, disini akan dijelaskan dua cara penggunaan kutipan;

1. Kutipan Langsung:

  • Dalam bentuk aslinya, tidak disingkat, tidak dipotong, dan tidak diterjemahkan. 
  • Dalam bahasa aslinya, kemudian diterjemahkan atau aslinya dimasukkan dalam lampiran, dan terjemahannya dimasukkan dalam teks. 
2. Kutipan Tidak Langsung:


  • Menggunakan kata-kata sendiri, akan tetapi pengertiannya tidak berbeda dengan ide/bahan/data orang lain yang dikutip. 
  • Membuat tabel, peta, diagram dari data orang lain. 
  • Menyusun bagan data orang lain.


Contoh Kutipan

1. Kutipan Langsung

"Ris, tolong anterin tante ya ke bank di daerah Ciputat" ujar tante Yuni kepada Riska.

2. Kutipan Tidak Langsung

Ibu mengatakan bahwa keluarga yang berada diujung jalan rumah akan pindah rumah sekitar dua minggu lagi, maka dari itu mulai hari ini seluruh keluarganya mulai mem-pack-ing barang-brang dan lainnya.



Daftar Pustaka
http://www.gundar.agarirs.com/2013/01/pengertian-manfaat-cara-mengutip-dan.html

You May Also Like

0 komentar